Ada suatu tempat wisata yang terkenal bagus pemandangan yaitu Pulau Bira, Pulau ini yang sangat bagus sekali dengan pemandangan di pantai dan terkenal dengan pasir putih yang membentang di sepanjang tepi dan di kenal juga sebagai tempat wisata, Pantai ini sangat membuat kita tenang dan nyaman ketika kita berada di pulau ini, terdengar suara demburan ombak yang sangat halus dan cukup tenang membuat kita semakin nyaman suasanya saat kita berlibur di pantai Pulau Bira.
Kemudian di Pulau Bira ini juga tersedia dengan penginapan yang juga bisa di katakan macam rumah Villa yang dapat kita hendak sewa untuk bermalama dan menginap di sana, bahkan kita juga bisa memesankan makanan secara langsung dan kita juga bahkan bisa merasakan berbagai macam kegiatan wisata seperti snorkling dan memancing, jadi bagi kalian ingin merasakan dan ingin berkunjung di sini untuk merasakan deburan ombak yang sangat halus bisa langsung mengunjungi kepulauana Seribu yang terkenal keindahan panorama.
No comments:
Post a Comment